
Halo Sobat Skyware, setelah pada blog sebelumnya kami menambahkan fitur Request, Sky Mobility Platform kembali mendapatkan update terbaru yang menghadirkan fitur terbaru, yaitu Approval , segera lakukan update melalui Playstore dan App Store untuk mengakses fitur approval ini. Seperti apa fungsi dari fitur approval itu? berikut kami jelaskan.
Fitur Baru – Approval
Fitur ini ditambahkan pada menu Dashboard bernama Approval, fitur Approval ini merupakan versi mobile dari menu fungsi Approval dari sistem Web Skyware, dimana daftar pengajuan Approval yang masuk pada ERP juga akan tampil pada Mobile yang sudah dikategorikan dengan detail approval yang sama dengan versi Web Skyware.
Untuk Approval dokumen pada mobile sama seperti Web yaitu memiliki 3 (tiga) Opsi berupa tombol yang diterapkan pada setiap dokumen pengajuan. Berikut 3 (tiga) Opsinya:
1. Approve
Dokumen yang sedang diajukan akan segera menjadi aktif.
2. Revise
User yang mengajukan dokumen ini akan mendapatkan Notifikasi bahwa ada hal yang perlu direvisi dari pengajuan ini.
3. Reject
Pengajuan ditolak, User akan mendapatkan Notifikasi dan dokumen tidak dapat diajukan kembali.
Download Sekarang
Hubungi kami di 087 877 234 878 atau info@indoskyware.com untuk informasi lebih lanjut mengenai Skyware Mobility Platform dan berbagai informasi servis lainnya yang kami sediakan.
“What new technology does is create new opportunities to do a job that customers want done.” – Tim O’Reilly
#hr #hris #skyware #skywarehr #skywarehr #skywareerp #skyhr #skyerp #mobileattendance #hris #skymobilityplatform #mobileplatform